Informasi tambahan untuk Pencinta Dapen Telkom Indonesia
Archive for the ‘Info DAPEN TELKOM’ Category
Manfaat Tambahan Tahun 2019
Berikut berita gembira. Ketua Umum PP P2Tel dengan Surat No. 133/01/V/2019 tanggal 21 Mei 2019; Surat tersebut mengacu dari Surat Presdir No 586/Um-00/DPT-022/2019 tanggal 20 Mei 2019 Perihal Pembayaran Dana Manfaat Tambahan Tahun 2019. Ada dua kategori yang masing-masing mendapat Manfaat Pensiun Tambahan yaitu sebesar Rp 5.000.000 dan Rp 2.000.000;- Untuk lebih jelasnya silahkan […]
Sosialisasi Dapen-PP P2Tel-Yakes dengan Cabang Denpasar-17-11-2018
Pada hari Sabtu, tanggal 17 November 2018, bertempat di Aula Gedung Witel Denpasar – Jl. Serma Gede No.13-DENPASAR, dilaksanakan Sosialisasi kepada Pengurus dan anggota P2TEL Penerima Manfaat Pensiun Cabang Denpasar serta Pengurus dari Cabang2 : Singaraja, Mataram, Sumbawabesar, Bima, Ende dan Kupang , dengan hasil : Sosialisasi ini bertema : “Meningkatkan […]
Sosialisasi Dari Dapentel Yakestel & Pp P2tel
Di usia P2TEL Cabang Depok yang menginjak 10 bulan, mendapat kepercayaan dari Pusat P2TEL sebagai Host untuk menyelenggaran program “Sosialisasi & Tatap Muka Dapentel, Yakestel dan P2TEL dengan P2TEL Cabang Depok, Jakarta Selatan dan Jakarta Pusbaru (Pusat, Barat dan Utara). Berita detailnya silahkan Anda Tekan “Klik”; (KPC Depok; Elan Ramlan/NIK 500132)-FR
Aplikasi Simpul Mobile Dapentel
APLIKASI SIMPUL MOBILE DAPENTEL SIMPUL MOBILE adalah sebagai awal era digitalisasi layanan DAPENTEL kepada PMP, digitalisasi ini, diharapkan akan memberikan pelayanan kepada PMP secara lebih efektif dan efisien yang pada akhirya akan meningkatkan akurasi data serta kepuasan PMP atas layanan yang diberikan oleh DAPENTEL Agar lebih jelasnya dan detail, silahkan anda […]
Kolaborasi DAPEN dan YAKES-Sosialisasi Kebijakan PMP ke 4 Cabang P2Tel di Tangsel
DAPEN TELKOM gelar sosialisasi kebijakan PMP bagi 4 Cabang P2Tel yaitu PC P2Tel Tangerang Selatan (tuan rumah), PC P2Tel Serang, PC P2Tel Bandang Lampung dan PC P2Tel Tangerang. Acara diikuti hampir 300 peserta ini memadati aula perguruan Al Azhar di BSD Tangerang Selatan ber tema : “Meningkatkan sinergi 5 pilar dalam upaya menopang kehidupan […]
PMP Yang Terkena Penangguhan Pembayaran MP posisi 18 Mei 2018
Sebelum melakukan pembayaran manfaat pensiun (MP) DAPEN Telkom harus meyakini tentang keberadaan dan status PMP. Hal ini sebagai implementasi terhadap salah satu misi DAPEN Telkom yaitu pembayaran manfaat pensiun (MP) secara tepat Penerima, tepat jumlah dan tepat waktu. Beberapa jenis dan penyebab penangguhan adalah sebagai berikut : Andadapat mengikuti terus kelengkapannya dengan tekan “KLIK”: […]
Penerima MP Yang Belum Melakukan DATUL Periode Semester I-2018
Dana Pensiun Telkom (DAPEN Telkom) menyampaikan terima kasih dan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada para PenerimaManfaatPensiun (PMP) yang telah melakukan pembaharuan data (DATUL) pada semester I tahun 2018 (periode 1 Januari – 15 Juni). Sampai dengan posisi 17 Mei 2018, Penerima Manfaat Pensiun (PMP) yang belum melakukan Data Ulang (DATUL) pada semester I tahun 2018 […]
Laporan Utama Video Conference Sosialisasi-2018
Berikut ditampilkan artikel : Program Sosialisasi Tatap Muka Dapen Telkom-P2TEL-Yakes Telkom dengan PMP Tahun 2018 yang ditetapkan bersama bahwa akan dilaksanakan di 20 rayon P2TEL, mulai bulan Maret 2018 sampai dengan November 2018; yang siap diluncurkan via Buletin Penstel 106/2018 Demikian pentingnya sehingga Anda dianjurkan melanjutkan memahaminya dengan cara Tekan : “Klik” (IMS)-FR
PMP yang belum terdaftar dalam DATUL posisi 06-03-2018 Sm-1 2018
Sebelum melakukan pembayaran manfaat pensiun (MP) DAPEN Telkom harus meyakini tentang keberadaan dan status PMP. Hal ini sebagai implementasi terhadap salah satu misi DAPEN Telkom yaitu pembayaran manfaat pensiun (MP) secara tepat Penerima, tepat jumlah dan tepat waktu. Selengkapnya Pensiunan yang belum melakukan DATUL (Didatulkan PC P2Tel) posisi 06/03/2018. Keakuratan pengisian New Datul ini […]
PPh-21 NPWP & Penghasilan dari MP
Tarif PTKP 2018 terbaru yang berlaku saat ini masih mengacu pada Peraturan Menteri Keuangan Nomor : 101/PMK.010/2016. Nilai tarif Penghasilan Tidak Kena Pajak ini bisa anda jadikan pedoman saat Lapor SPT Tahunan Pajak WP Pribadi yang akan berakhir pada Tanggal 31 Maret 2018. Kenaikan perubahan nilai PTKP terakhir sesuai dengan peraturan dari Pemerintah tersebut adalah pada Tanggal […]
Komentar
Posting Komentar